Harga Emas Antam Hari Ini Tembus Rp 1,9 Juta per Gram!

Acsyara Aulia

July 5, 2025

2
Min Read
Harga Emas Antam Tembus Rp 1,9 Juta per Gram!

On This Post

Creativestation.id – Catat rincian harga emas Antam logam mulia terbaru hari ini Sabtu, 5 Juli 2025 mengalami kenaikan.

Harga emas Antam hari ini ukuran paling kecil mulai dari 0,5 gram naik dan saat ini dibanderol Rp 1.004.000.

Harga emas Antam ukuran tersebut naik Rp 500 dari hari Jumat (4/7/2025). Begitupun, untuk harga emas Antam ukuran 1 gram juga naik dan dihargai Rp 1.908.000 diluar pajak.

Harga emas Antam untuk ukuran 1 gram tersebut naik Rp 1.000 dari hari sebelumnya.

Begitupun, untuk emas Antam dengan ukuran 5 gram juga naik dan dibanderol dengan harga Rp 9.355.000 diluar pajak.

Harga Emas Antam logam mulia untuk ukuran 5 gram tersebut juga naik Rp 11.000 hari ini.

Harga emas Antam tersebut juga sesuai dengan yang tertera di laman resmi Logam Mulia PT Aneka Tambang Tbk atau Antam juga menjual beragam ukuran emas logam mulia lainnya. Mulai dari ukuran 0,5 gram sampai 1000 gram.

Serta berbagai berbagai seri emas logam mulia batangan berbagai seri seperti Emas Batangan Gift Series, Emas Batangan Selamat Idul Fitri, Emas Batangan Imlek dan Emas Batangan Batik Seri III.

Baca juga : Harga Emas Naik Tipis, Tapi Siap Tembus Rekor Baru?

Lantas, bagaimana detail harga emas Antam per Sabtu, 5 Juli 2025?

Harga Emas Antam

Melansir dari laman resminya berikut harga emas Antam Sabtu (5/7/2025):

•⁠ ⁠Harga emas Antam hari ini 0,5 gram: Rp 1.004.000

•⁠ ⁠Harga emas Antam hari ini 1 gram: Rp 1.908.000

•⁠ ⁠⁠Harga emas Antam hari ini 2 gram: Rp 3.766.000

•⁠ ⁠⁠Harga emas Antam hari ini 3 gram: Rp 5.631.000

•⁠ ⁠⁠Harga emas Antam hari ini 5 gram: Rp 9.355.000

•⁠ ⁠⁠Harga emas Antam hari ini 10 gram: Rp 18.620.000

•⁠ ⁠Harga emas Antam hari ini 25 gram: Rp 46.400.000

•⁠ ⁠Harga emas Antam hari ini 50 gram: Rp 92.650.000

•⁠ ⁠Harga emas Antam hari ini 100 gram: Rp 185.120.000

•⁠ ⁠Harga emas Antam hari ini 250 gram: Rp 462.500.000

•⁠ ⁠⁠Harga emas Antam hari ini 500 gram: Rp 924.750.000

•⁠ ⁠⁠Harga emas Antam hari ini 1000 gram: Rp 1.848.600.000

Untuk informasi dan ulasan teknologi terbaru, ikuti terus Creativestation.id – sumber referensi kreatif untuk inovasi, bisnis, dan teknologi.

Leave a Comment

Related Post